Angklung yang dibuat dari bambu dan merupakan alat musik asli Jawa Barat. Angklung memegang bahian penting dari aktivitas upacara tertentu yang dipercaya akan mengundang perhatian Dewi Sri yang akan membawa kesuburan tergadap tanaman pada para petani dan akan memberikan kebahagiaan serta kesejahteraan bagi umat manusia. Angklung tertua dissebut Angklung Gubrag dibuat di Jasinga, Bogor, usianya telah mencapai 400 tahun dan sekarang disimpan di Museum Sri Baduga, Bandung, Indonesia.
Kendang adalah salah satu instrumen musik tradisional yang dimainkan bersama. Wayang Golek adalah boneka kayu yang dimainkan berdasaarkan karakter tertentu dalam suatu cerita pewayangan. Tari Jaipong adalan seni tari yang lahir dari kreativitas seorang seniman asal Banding, Gugum Gumelar yang terinspirasi pada kesenian Ketuk Tilu yang membuatnya mengenal perbendaharaan pola gerak tari tradisi.
0 komentar:
Posting Komentar